ANALISIS BEBAN KERJA MENTAL PADA PERAWAT AKIBAT ESKALASI PASIEN COVID-19 DENGAN SUBJECTIVE WORKLOAD ASSESMENT TECHNIQUE

Main Article Content

Abdurrahman Abdurrahman
Akmal Suryadi

Abstract

Penelitian dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui nilai beban kerja mental, mengetahui indikator SWAT yang paling mempengaruhi terjadinya beban kerja mental, serta memberi usulan perbaikan dalam meminimalisir beban kerja mental bagi perawat. Penelitian ini dilakukan di ruang isolasi Covid-19 pada RSUD Kota Tarakan pada bulan November 2021 sampai data terpenuhi. Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan hasil bahwa Indikator SWAT yang paling berpengaruh terhadap beban kerja mental pada perawat, yaitu indikator Time, shift I 62,34%, shift II 59,13%, dan shift III 57,19%. Nilai beban kerja mental pada perawat yaitu, perawat 1: 54,1 (Sedang), Perawat 2: 52,3 (Sedang), Perawat 3: 49,1 (Sedang), Perawat 4: 47,2 (Sedang), Perawat 5: 52,6 (Sedang), Perawat 6: 62,5 (Tinggi), Perawat 7: 62,2 (Tinggi), Perawat 8: 51,4 (Sedang), dan Perawat 9: 61,9 (Tinggi). RSUD Kota Tarakan diharapkan dapat menambah 1 perawat pada shift III, dikarenakan persentase beban kerja kategori tinggi pada shift III paling besar jika dibandingkan dengan shift I dan shift II, serta kondisi bekerja di malam hari membutuhkan fokus yang lebih karena pada malam hari adalah kondisi yang normal bagi manusia untuk beristirahat dan tidur.

Article Details

How to Cite
Abdurrahman, A., & Suryadi, A. . (2022). ANALISIS BEBAN KERJA MENTAL PADA PERAWAT AKIBAT ESKALASI PASIEN COVID-19 DENGAN SUBJECTIVE WORKLOAD ASSESMENT TECHNIQUE. Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia, 1(8), 967–980. https://doi.org/10.32670/ht.v1i8.1863
Section
Articles

References

Dewi, D. C. (2020). Analisis Beban Kerja Mental Operator Mesin Menggunakan Metode NASA TLX di PTJL. Journal of Industrial View, 20-28.

Emerlada, G., & Kawatu, P. &. (2021). Hubungan Beban Kerja Mental dengan Kelelahan Kerja pada Skilledlabour di PT. Vorspann System Losinger (VSL) Jaya Indonesia. Jurnal KESMAS, 134-141.

Firmanda, A. (2019). Implementasi Subjective Workload Assesment Technique (SWAT) Untuk Mengukur Beban Kerja Mental Karyawan Produksi Studi Kasus Di UD. Nagawangi Alam Sejahtera-Singosari. Jurnal Valtech, 299-205.

Guner R, H. I. (2020). COVID-19: Prevention and control measures in community. Turk J Med Sci, 571-577.

Hakim, A. S. (2018). Analisis Beban Kerja Fisik dan Mental Menggunakan CVL dan NASA-TLX pada Divisi Produksi PT X. Barometer, 142-146.

Hernata, M. (2017). Hubungan Beban Kerja Mental Dengan Stres Kerja Pada Perawat Rumah Sakit Pembina Kesejahteraan Umat (PKU) Muhammadiyah Gubug. Tesis UNIMUS.

Hutabarat, Y. (2017). Dasar-dasar Pengetahuan Ergonomi. Malang: Media Nusa Creative.

Irsa, O. I., & Triwibisono, C. &. (2019). Analisis Beban Kerja Mental dan Perancangan Kebutuhan Jumlah Pegawai Menggunakan Metode NASA-TLX pada Divisi Human Resources Departement di PT Pikiran Rakyat Bandung. E-Proceeding of Engineering, 5847-5853.

Maulana, A. (2019). Penerapan Subjective Workload Assesment Technique (SWAT) Dan Work Sampling Dalam Pengukuran Beban Kerja Mental Kasir (Studi Kasus Di Minimarket Alfamart-Kec. Lowokwaru, Malang). Skripsi.

Pramita, E. (2019). Pengaruh Beban Kerja, Disiplin Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Semen Indonesia Distributor Gresik. Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

Pratama, R. (2019). Pengukuran Beban Kerja Mental Karyawan Dengan Metode Subjective Workload Assesment Technique (SWAT) Pada Gudang Logistik Di PT. Molindo Inti Gas. Malang: Teknik Industri, Fakultas Teknologi Industri, Institut Teknologi Nasional.

Pujiarti, I. (2012). Analisis Kemampuan Cognitive dan Kecepatan Reaksi Berdasarkan Usia Masinis PT.Kereta Api Indonesia. Bandung: Institut Teknologi Nasional.

Putri, Y. &. (2020). Analisis Risiko Musculoskeletal Disorders Di Stasiun Kerja Pelapisan & Stasiun Kerja Pengovenan Produksi Tungku Kompor Menggunakan Metode OCRA (Studi Kasus Di PT. XYZ). Jurnal Manajemen Industri & Teknologi UPNVJT, 140-150.

Sabrini, A. R. (2013). Pengukuran Beban Kerja Karyawan dengan Menggunakan Metode SWAT (Subjective Workload Asessment Technique) dan Work Sampling di PT. XYZ. e-Jurnal Teknik Industri FT USU, 6-13.

Sarasnita, N. R. (2021). Dampak Pandemi COVID-19 Terhadap Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Di Indonesia. Jurnal Kesehatan , 307-315.

Sari, M. (2020). Sosialisasi Tentang Pencegahan Covid-19 Di Kalangan Siswa Sekolah Dasar Di SD Minggiran 2 Kecamatan Papar Kabupaten Kediri. Jurnal Karya Abadi, 80-83.