PRAKTIKALITAS MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUGMENTED REALITY PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA SEKOLAH DASAR
Main Article Content
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hasil uji kepraktisan suatu media pembelajaran. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model ADDIE. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) pada tahap analisis, dilakukan analisis terhadap media, kurikulum, dan materi sebagai dasar dalam merancang media yang efisien dan efektif; (2) pada tahap desain, disusun kerangka media berbasis augmented reality serta dibuat instrumen penelitian; (3) pada tahap pengembangan, dilakukan pengembangan rancangan media pembelajaran dan instrumen penelitian, yang kemudian divalidasi oleh para ahli dengan hasil sangat layak, serta dilakukan revisi berdasarkan kritik dan saran yang diberikan; (4) pada tahap implementasi, dilakukan uji coba terhadap media augmented reality, serta analisis pretest-posttest terkait keterampilan berpikir kritis dan literasi digital menggunakan uji normalitas, N-gain score, dan independent t-test; (5) pada tahap evaluasi, dilakukan revisi akhir serta analisis terhadap angket respons siswa, yang menunjukkan bahwa tingkat kepraktisan produk tergolong dalam kategori praktis.
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
References
Almelhi, AM (2021). Efektivitas Model ADDIE dalam Lingkungan E-Learning dalam Mengembangkan Penulisan Kreatif pada Mahasiswa EFL. Pengajaran Bahasa Inggris, 14(2), 20. https://doi.org/10.5539/elt.v14n2p20 Chan, BSK Churchill, D., & Chiu, TKF (2017). Pembelajaran Literasi Digital dalam Pendidikan Tinggi melalui Pendekatan Bercerita Digital. Jurnal Penelitian Pendidikan Internasional, 13(1), 1-16.
Dilmen, I., & Atalay, N. (2021). Pengaruh Aplikasi Augmented Reality dalam Pembelajaran Sains terhadap Keterampilan Abad 21 dan Keterampilan Dasar Siswa. Jurnal Pem-belajaran Sains, 4(4), 337-346. https://doi.org/10.17509/jsl.v4i4.32900.
Doni, P, Ranny M. (2024). Praktikalitas Media Pembelajaran Berbasis Animated Demon-stration pada Mata Pelajaran Komputer dan Jaringan Dasar. Journal Intech and Education. https://doi.org/10.46306/jion.v1i1.12.
Fairus SM. 2023. Pengembangan Media Pembelajaran Bahasa Inggris untuk Siswa Sekolah Dasar dengan Berbantuan Teknologi Augmented Reality Berbasis Android. PUSTAKA: Jurnal Bahasa dan Pendidikan. https://doi.org/10.56910/pustaka.v3i4.685.
Fajari, LEW & Ranny, M. 2022. Pengembangan Augmented Reality untuk meningkatkan Pemikiran Kritis dan Pembelajaran Digital Keterampilan Literasi Siswa Sekolah Da-sar.
DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik. ISSN: 2581-1843. Volume 6 Nomor 3 Tahun 2022.
Faridi, H., Tuli, N., Mantri, A., Singh, G., & Gargrish, S. (2020). Kerangka kerja yang me-manfaatkan realitas tertambah untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan perolehan pembelajaran siswa dalam Fisika. Aplikasi Komputer dalam Pendidi-kan Teknik, 29(1), 258-273. https://doi.org/10.1002/cae.22342.
Fendi, RD, Suyatna, A., & Abdurrahman. (2021). Lembar Kerja Siswa Berbasis Augment-ed Reality untuk Merangsang Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal Sains In-donesia 4(2), 118-121. https://doi.org/10.24042/ijsme.v4i2.9017.
Gunawan, G., & Ritonga, A. A. (2020). Media Pembelajaran Berbasis Industri 4.0. Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara: Sumatera Utara.
Hsu, H., Wenting, Z., & Hughes, J. E. (2018). Developing Elementary Students’ Digital Literacy through Augmented Reality Creation: Insights from a Longitudinal Analysis of Questionnaires, Interviews, and Projects. Journal of Educational Computing Research, 57(6), 122-143. https://doi.org/10.1177/0735633118794515
Ika, B. T., & Teori, K. (n.d.). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MOBILE LEARN-ING BERBASIS MASALAH DALAM PEMBELAJARAN PPKN DI SMA. In core.ac.uk. https://core.ac.uk/download/pdf/276044922.pdf.
Ismiyani, N. (2021). Improving Students’ Motivation to Learn English by Serving English Book with Local Wisdom. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 10(3), 453. https://doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v10i3.32729
Mariam, N. (2019). The Development of an ADDIE Based Instructional Model for ELT in Early Childhood. Educational Technology International, 20(1), 25–55. https://www.researchgate.net/publication/344377742
Ngussa, B. M. (2014). Application of ADDIE Model in instruction in teaching-learning transaction among teachers of Mara Conference Adventist secondary school, Tanzania. Journal of Education and Practice, 5(25), 99–105. www.iiste.org
Nurhasanah, Z., Widodo, A., & Riandi, R. (2019). Augmented reality untuk memudahkan siswa menguasai konsep biologi dan literasi digital. Jurnal Pendidikan Biologi Indo-nesia, 5(3), 321-340. https://doi.org/10.22219/jpbi.v5i3.9694.
Priyanka, L. M., & Selamat, I. N. (2021). Preview-Review Bilingual Instructional Tools Development with Discovery Learning Model Setting to Enhancing Student’s Conceptual Understanding and Speaking Ability. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 10(3), 525. https://doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v10i3.32029
Rohani, R. (2019). Media Pembelajaran. Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara: Sumatera Utara
Salas-Rueda, R. A., Salas-Rueda, É. P., & Salas-Rueda, R. D. (2020). Analysis and design of the web game on descriptive statistics through the addie model, data science and machine learning. International Journal of Education in Mathematics, Science and Technology, 8(3), 245–260. https://doi.org/10.46328/IJEMST.V8I3.759
Samsudin, R., Sulaiman, R., Guan, T. T., Yusof, A. M., Firdaus, M., & Yaacob, C. (2021). Mobile Application Development Trough ADDIE Model. International Journal of Academic Research in Progressive Education and Development, 10(2), 1017–1027. https://doi.org/10.6007/IJARPED/v10-i2/10328
Sarwanto, Fajari, L. E. W., & Chumdari. (2021). Critical Thinking Skills and Their Impacts on Elementary School Students. Malaysian Journal of Learning and Instruction, 18(2), 161-188. https://doi.org/10.32890/mjli2021.18.2.6
Supriono, N., & Rozi, F. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Bentuk Molekul Kimia Menggunakan Augmented Reality Berbasis Android. Jipi (Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Informatika), 3(1).
Shoutthaboualy, T., Chatwattana, P., & Piriyasurawong, P. (2021). Pembelajaran Campu-ran di Cloud melalui Model Teknologi Augmented Reality Interaktif untuk Mening-katkan Literasi Digital. Studi Pendidikan Tinggi, 11(3), 144-156. https://doi.org/10.5539/hes.v11n3p144.
Syawaludin, A., Gunarhadi, G., Rintayati, P. (2019). Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Augmented Reality untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis da-lam Pembelajaran IPA. Jurnal Pembelajaran Internasional, 12(4), 331-344. https://doi.org/10.29333/iji.2019.12421a.
Sura Menda Ginting, Amir, H., & Ginting, R. S. (2022). Pengembangan Media Pembelaja-ran Mit App Inventor Berplatform Android Pada Materi Stoikiometri Di Kelas X Mipa Sman 7 Kota Bengkulu. Alotrop, 6(2), 102–109. https://doi.org/10.33369/alo.v6i2.24345.
Thesalonika, E., Tanjung, S., Restu, R., & Manalu, E. (2019). Development of Web-Based Learning Media on Social Studies Subject at Junior High School Methodist Lubuk Pakam, Indonesia. Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal, 2(4), 287–296. https://doi.org/10.33258/birle.v2i4.516
Trust, T., & Pektas, E. (2018). Using the ADDIE Model and Universal Design for Learning Principles to Develop an Open Online Course for Teacher Professional Development. Journal of Digital Learning in Teacher Education, 34(4), 219–233. https://doi.org/10.1080/21532974.2018.1494521
Tu, J. C., Zhang, X., & Zhang, X. Y. (2021). Basic courses of design major based on the addie model: Shed light on response to social trends and needs. Sustainability (Switzerland), 13(8), 111–131. https://doi.org/10.3390/su13084414
Widyasari, N., & Ismawati, I. (2020). Perbandingan Kemampuan Representasi Matematis Siswa Sekolah Dasar Pada Penggunaan Media Pembelajaran Augmented Reality Dan Pasir Kinetik. Edumatika: Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 3(1), 63. Https://Doi.Org/10.32939/Ejrpm.V3i1.442