ANALISIS PENATAUSAHAAN BARANG MILIK NEGARA PADA SATUAN KERJA PELAKSANAAN PRASARANA PERMUKIMAN WILAYAH II SULAWESI SELATAN
Keywords:
Aset milik negara, Kendala, AdministrasiAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penatausahaan barang milik negara pada Kantor Satuan Kerja Pelaksanaan Prasarana Permukiman Wilayah II Sulawesi Selatan, kendala dalam pelaksanaan penatausahaan dan solusi dari kendala tersebut. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan studi kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan proses penatausahaan barang milik negara di Kantor Satuan Kerja Pelaksanaan Prasarana Permukiman Wilayah II Sulawesi Selatan belum berjalan optimal. Proses pembukuan, inventarisasi, dan pelaporan aset milik negara pada Satker telah tercatat dan dilaporkan dalam aplikasi sistematik yaitu SAKTI sejak tahun 2022. Aplikasi ini bersumber dari peraturan pemerintah salah satunya dalam PMK 181 Tahun 2016 tentang Penatausahaan. Aset Milik Negara. Terdapat hal-hal yang belum terlaksana dengan baik, sehingga masih terdapat beberapa kendala yang dapat menghambat proses pelaksanaan administrasi di Satker PPPW II Sulawesi Selatan.
References
Andansari, Ekowani, Mursidi, and Muhammad Jihadi. 2022. Business Innovation Management and Entrepreneurship The Influence of Recording, Inventorying, Reporting, and Application on The Quality of Financial Report (Case of SIMAK-BMN). http://ejournal.umm.ac.id/index.php/bimantara.
Direktorat Sistem Informasi dan Teknologi Perbendaharaan. 2021. Overview SAKTI Persspektif Pelaporan.
Fetri Apriliana, Lelya, Palikhatun, and Payamta. 2019. 3 Business and Accounting Research (IJEBAR) Peer Reviewed-International Journal Asset Management Based On Management Information System And Accounting Of State Property (Management Information Systems And Accounting For State Property) In The Public Service Agency (BLU) Universitas Sebelas Maret Surakarta. http://www.jurnal.stie-aas/ijebar.
Hidayat, Noor, and Deni Sitepu. 2015. ‘Implementasi Kebijakan Penatausahaan Aset Tetap Barang Milik Negara Pada Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah’. Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara dan Ilmu Komunikasi I(I): 5–8.
Karambut, Andrew M et al. 2019. 14 Going Concern : Jurnal Riset Akuntansi Evaluasi Penatausahaan Barang Milik Negara Melalui Penggunaan Aplikasi SIMAK-BMN Pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara Dan Lelang Manado.
KPPN Kuala Tungkal (DJPB Kementerian Keuangan). 2022. Aplikasi SAKTI. https://djpb.kemenkeu.go.id/kppn/kualatungkal/id/titian/sakti
Mayasari, Dewi Nur. 2016. ‘Evaluasi Pencatatan Dan Pelaporan Aset Tetap Pemerintah Daerah Pada Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Kendari’. Jurnal Akuntansi I(I): 14–29.
Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 181 /PMK.06/2016 Tentang Penatausahaan Barang Milik Negara
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 172/PMK.06/2020 tentang Standar Barang dan Standar Kebutuhan Barang Milik Negara
Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 153 /PMK.06/2021 Tentang Perencanaan Kebutuhan Barang Milik Negara
Peraturan Menteri PUPR Nomor 15/PRT/M/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Peraturan Menteri PUPR Nomor 28 /PRT/M/2018 Tentang Pengelolaan Barang Milik Negara di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Peraturan Pemerintah RI Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan
Peraturan Presiden Nomor 27 Tahun 2020 Tentang Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2020 Tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah
Ramdany, and Yuni Setiawati. 2021. 10 JURNAL AKUNTANSI Analisis Penatausahaan Aset Tetap Barang Milik Negara (BMN). http://ejournal.stiemj.ac.id/index.php/akuntansi.
Razak, Nurussyifa, and Juliana Nasution. 2022. ‘Analisis Efektivitas Penatausahaan Barang Milik Negara Melalui Aplikasi SIMAK-BMN’. ALEXANDRIA (Journal of Economics, Business, & Entrepreneurship) 3(2): 39–41.
Sahusilawane, Wildoms. 2020. The Effect Of Information System and Training On The Effectiveness Of State Property Management and Accounting Information System (SIMAK-BMN). www.ijassjournal.com.
Setyoko, Joko., Ardjunaidi. 2021. Evaluasi Pengelolaan Aset Daerah Kabupaten Bungo. Jurnal Politik dan Pemerintahan Daerah 2(2):91-97. 10.36355/jppd.v2i2.21
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: ALfabeta.
Zulfan, H., Zaili, R and Febri, Y. 2023. Pengelolaan Barang Milik Daerah Pada Dinas Perhubungan Kota Dumai. Jurnal Niara 15(3):400-412.