ANALISIS PEMBIASAAN GERAKAN LITERASI DI SEKOLAH DASAR
Keywords:
Membaca, Literasi, Sekolah DasarAbstract
Membaca merupakan salah satu kegiatan yang paling penting dalam kehidupan manusia. Semua kegiatan belajar dilandaskan dari kemampuan membaca. Gerakan Literasi Sekolah merupakan salah satu program pemerintah yang ditujukan pada pendidikan terutama di sekolah, maka membutuhkan adanya dukungan serta partisipasi dari seluruh warga sekolah tersebut dalam hal ini salah satu faktor pendukung pertama dalam Program GLS tersebut. Tujuan dari adanya penelitian ini, untuk mengetahui bagaimana proses dan dampak dari kegiatan literasi sekolah di sekolah dasar. Penelitian ini digunakan metode studi literatur melalui literatur-literatur berupa jurnal, dan artikel ilmiah yang sesuai dengan topik pembahasan yang akan diambil. Kemudian hasil penelitian yang telah terkumpul disusun menjadi sebuah gagasan menggunakan deskriptif kualitatif. Berdasarkan kajian, kegiatan literasi di sekolah dasar memberikan dampak yang positif bagi siswa. Namun, pada penerapannya terdapat beberapa kendala yang harus dilalui. Dari hasil data yang dikaji maka kegiatan literasi sangat perlu untuk diterapkan di sekolah dasar.
References
Ahmad, I. (2018). Pendidikan Tinggi “4.0” Yang Mampu Meningkatkan Daya Saing Bangsa. Direktur Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan, KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI. Makassar, 16 Februari 2018. Bahan Presentasi. Diakses 10 Juni 2023 <.http://lib.um.ac.id/wp- content/uploads/2018/03/Presentasi- Intan-Ahmad.pdf>
Dharma, K. B. (2020). Implementasi gerakan literasi sekolah dalam menumbuhkan minat baca siswa sekolah dasar. Jurnal edukasi nonformal, 1(1), 70-76.
Faradina, N. (2017). Pengaruh program gerakan literasi sekolah terhadap minat baca siswa di SD Islam Terpadu Muhammadiyah An-Najah Jatinom Klaten. Hanata Widya, 6(8), 60-69.
Hastuti, S., & Lestari, N. A. (2018). Gerakan literasi sekolah: Implementasi tahap pembiasaan dan pengembangan literasi di SD Sukorejo Kediri. Jurnal Basataka (JBT), 1(2), 29-34.
Hendrawan, B., Pratiwi, A. S., & Komariah, S. (2017). Kajian Aplikatif Penanaman Nilai-Nilai Karakter Siswa Melalui Gerakan Literasi di Sekolah Dasar Berdasarkan Perspektif Pedagogik Kritis. ELSE (Elementary School Education Journal): Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 1(2a).
Magdalena, I., Rosnaningsih, A., Akbar, M., & Situmorang, R. (2019). Evaluasi Program Gerakan Literasi Sekolah Di Sekolah Dasar Wilayah Kota Dan Kabupaten Tangerang. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 4(2), 230-248.
Megantara, K., & Wachid, A. (2021). Pembiasaan Membaca dalam Pelajaran Bahasa Indonesia Melalui Gerakan Literasi Sekolah. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, Dan Sastra, 7(2), 383-390.
Pujiati, D., Basyar, M. A. K., & Wijayanti, A. (2022). Analisis Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar. Pedagogik Journal of Islamic Elementary School, 5(1), 57-68.
Teguh, M. (2020). Gerakan literasi sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Dasar Flobamorata, 1(2), 1-9.
Wiratsiwi, W. (2020). Penerapan gerakan literasi sekolah di sekolah dasar. Refleksi Edukatika: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 10(2), 230-238.