OPTIMALISASI CITRA CT SCAN KEPALA MENGGUNAKAN VARIASI REKONTRUKSI INCREMENT DAN BRAIN WINDOW PADA KASUS STROKE HEMORAGIK
DOI:
https://doi.org/10.32670/ht.v2i2.2806Keywords:
CT Scan Kepala; Stroke Hemoragik; Rekontruksi IncrementAbstract
Stroke hemoragik merupakan stroke yang terjadi karena pecahnya pembuluh darah, sehingga mengakibatkan darah di otak mengalir ke rongga sekitar jaringan otak. Salah satu modalitas dioagnostik yang mampu memperlihatkan stroke hemoragi adalah CT Scan. Rekontruksi Increment adalah jarak antara gambaran rekonstruksi dalam data volume. Nilai rekontruksi increment pada pemeriksaan CT Scan kepala dengan kasus stroke 0.5 mm dan 2.5 mm. Metode Penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksperimen, penelitian ini akan dilakukan menganalisi rekontruksi increment dengan meggunakan variasi : 0.7mm, 1mm, 2mm, dan 2.5mm. Pengambilan data dilakukan pada bulan Mei-Juli 2022 di Instalasi Radiologi RSU Surya Husadha Denpasar. Penulis mengambil data pemeriksaan CT Scan kepala pada stroke hemoragik sebayak 10 sampel pasien. Hasil penelitian menyatakan bahwa menggunakan variasi rekontruksi increment 0.7mm, 1mm, 2mm, 2.5mm terdapat adanya pengaruh terhadap kriteria anatomi.
References
Ainy, R. E. N., & Nurlaily, A. P. (2021). Asuhan Keperawatan Pasien Stroke Hemoragik Dalam Pemenuhan Kebutuhan Fisiologis: Oksigenasi. Journal Of Advanced Nursing And Health Sciences, 2(1), 21-25.
Ardiyanto, J., Darmini, D., & Sari, W. P. (2017). Analisis Variasi Rekonstruksi Increment Overlapping Terhadap Informasi Citra Anatomi Pada Pemeriksaan Msct Nasofaring Dengan Klinis Karsinoma. Jurnal Imejing Diagnostik (Jimed), 3(1), 204-212.
Bontrager, Kenneth L. 2018. Textbook Of Radiographic Positioning And Related Anatomy. Nine Edition. Cv.Mosby. Strategi Louis. London.
Dewi, S. C. R., Arinawati, A., Darmini, D., & Prakoso, D. (2021). Informasi Citra Anatomi Pada Penggunaan Variasi Increment Pemeriksaan Msct Abdomen Irisan Axial Kasus Nodul Hepar. Jurnal Imejing Diagnostik (Jimed), 7(2), 65-69.
Darmawan, D. D (2018). Perbedaan Informasi Citra Anatomi Dengan Variasi Rekonstruksi Increment Pada Pemeriksaan Ct Scan Kepala Dengan Kasus Stroke Non Hemoragik.
Nabielah, A. (2018). Optimalisasi Citra Ct Scan Kepala Menggunakan Variasi Reconstruction Increment Pada Kasus Stroke.
Puspita, M. I., Felayani, F., & Manurung, D. (2019, October). Perbedaan Informasi Citra Ct Scan Kepala Pada Kasus Stroke Non Hemoragic Dengan Variasi Nilai Window Width (Di Instalasi Radiologi Rsud. Dr. R. Soeprapto Cepu). In Prosiding Seminar Nasional Widya Husada.
Putra, W. S., Anam, C., Widodo, C. E., Heryani, H., & Ardiyanti, D. P. (2021). Implementation Of Double-Windows-Blending To Evaluate Traumatic-Brain-Injury In Ct Head Images. International Journal Of Progressive Sciences And Technologies, 24(2), 160-167.
Seeram, E. 2016. Computed Tomography: Physical Principles, Clinical Applications, And Quality Control, Third Edition. Wb Saunders Company, Philadelphia.
Sensusiati, A. D. (2018). Optimalisasi Window Width Dan Window Level Pada Lung Window Terhadap Informasi Anatomi Ct Scan Thoraks Kasus Tumor Paru Di Rsudtugurejo Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Imejing Diagnostik, 4(2), 62-67.
Setiawan, P. A. (2021). Diagnosis Dan Tatalaksana Stroke Hemoragik. Jurnal Medika Hutama, 3(01 Oktober), 1660-1665.
Soewarno, S. A., & Annisa, Y. (2017). Pengaruh Hipertensi Terhadap Terjadinya Stroke Hemoragik Berdasarkan Hasil Ct-Scan Kepala Di Instalasi Radiologi Rsud Prof. Dr. Margono Soekarjo. Medisains, 15(1), 39-46.
Wicaksono, T. 2017. Perbedaan Kualitas Citra Ct Scan Kepala Terhadap Nilai Reconstruction Increment Pada Kasus Metastase.
Yan, M. D., Ardiyanto, J., & Sulaksono, N. (2020). Analisa Perbedaan Informasi Diagnostik Ct Scan Kepala Pada Kasus Stroke Iskemik Dengan Pilihan Kombinasi Slice Thickness Dan Interval Reconstruction. Jri (Jurnal Radiografer Indonesia), 3(1), 51-55.
Yueniwati, Yuyun. 2016. Pencitraan Pada Stroke. Elektronik Pertama Dan Terbesar Di Indonesia: Malang.