Pengaruh profesionalisme, kemampuan kerja dan disiplin kerja intelejen keamanan dalam melakukan deteksi dini terhadap perkembangan gangguan Kantibmas di wilayah Hukum Polda Kalimantan Selatan

Main Article Content

Rudi Ariadi
Melania Melania

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh variabel profesionalisme, kemampuan kerja dan disiplin kerja intelejen keamanan dalam melakukan deteksi dini baik secara simutan, parsial maupun dominan terhadap perkembangan gangguan Kantibmas di wilayah Hukum Polda Kalimantan Selatan.Populasi dan sampel  100 orang intilejen Polda Provinsi Kalimantan Selatan. Jenis data kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Hasil penelitian variabel Profesionalisme, kemampuan kerja dan disiplin kerja intelejen berpengaruh signifikan secara simultan terhadap perkembangan ganguan Kamtibmas di wilayah Hukum Polda Kalimantan Selatan. Profesionalisme, kemampuan kerja dan disiplin kerja intelejen berpengaruh signifikan secara parsial terhadap perkembangan ganguan Kamtibmas Diwilayah Hukum Polda Kalimantan Selatan dan variabel profesionalisme berpengaruh dominan terhadap perkembangan ganguan Kamtibmas Diwilayah Hukum Polda Kalimantan Selatan.

Article Details

How to Cite
Ariadi, R., & Melania, M. (2022). Pengaruh profesionalisme, kemampuan kerja dan disiplin kerja intelejen keamanan dalam melakukan deteksi dini terhadap perkembangan gangguan Kantibmas di wilayah Hukum Polda Kalimantan Selatan. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 4(7). https://doi.org/10.32670/fairvalue.v4i7.4893
Section
Articles

References

Ahmad, S., Renggong, R., & Madiong, B. (2020). Efektivitas Fungsi Intelijen Kepolisian Negara Republik Indonesia Dalam Mewujudkan Keamanan Dan Ketertiban Masyarakat Di Wilayah Hukum Polres Mamuju. Indonesian Journal of Legality of Law, 2(2), 66-72.

Handika, D. (2021). Optimalisasi Fungsi Satuan Intelijen Keamanan Dalam Penyelidikan Tindak Pidana Narkotika Yang Dilakukan Oleh Anggota Polri. Sol Justicia, 4(2), 214-221.

Harefa, H. (2018). Optimalisasi Fungsi Intelijen Kepolisian dalam Penyelidikan Tindak Pindana Narkotika yang Dilakukan Anggota Kepolisian (Studi Sat Intelkam Polres Solok). UNES Law Review, 1(1), 44-52.

Hulu, A., Mendrofa, M. K., & Silaban, R. (2022). Tinjauan Yuridis Kemampuan Personil Intelijen Polda Sumut dalam Mendeteksi Dini Terhadap Kejahatan Keamanan dalam Negara (Gangguan Kejahatan Keamanan Negara Selama Pilkada Sumut Tahun 2020). JURNAL RECTUM: Tinjauan Yuridis Penanganan Tindak Pidana, 4(2), 351-363.

Ikwan, M. (2015). Pengaruh Kemampuan Kerja, Profesioanlisme Kerja Polisi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Kantibmas Polres Kabupaten Balangan, Unlam, Banjarmasin.

Irsan, K. (1997). Peningkatan Peran Kepolisian Dalam Pemeliharaan Dan Pembinaan Keamanan Dalam Negeri. Jurnal Ketahanan Nasional, 2(2), 33-56.

Mahmud, A. (2019). Peran kepemimpinan dalam meningkatkan disiplin kerja pegawai di kantor Kecamatan Gandus Kota Palembang. Jurnal Ilmu Administrasi dan Studi Kebijakan (JIASK), 1(2), 39-47.

Melania, M. (2017). Analisis Kualitas Pelayanan Tenaga Administratif Kampus 2 Stie Pancasetia. KINDAI, 13(1).

Mulyana, D. (2014). Pengaruh profesionalisme dan Displin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Kecamatan Bukit Lestari Kota Tanjung Pinang, Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Politik Raja Haji, Tanjung Pinang

Nasir, M. (2020). Budaya Organisasi Dan Disiplin Kerja Serta Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan. Akmen Jurnal Ilmiah, 18(01), 71-83.

Purwanti, A., Pranawa, B., & Purwadi, P. (2021). Deteksi Dini Oleh Intelijen Polri Dalam Mengantisipasi Gangguan Kamtibmas Pada Pilkada Di Boyolali. Jurnal Bedah Hukum, 5(1), 1-13.

Purwanti, A., Pranawa, B., & Purwadi, P. (2021). Deteksi Dini Oleh Intelijen Polri Dalam Mengantisipasi Gangguan Kamtibmas Pada Pilkada Di Boyolali. Jurnal Bedah Hukum, 5(1), 1-13.

Ridwan. (2011). Manajemen SDM. Jakarta: Rajawali Press.

Rivai, V. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan, Edisi Kedua, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Siagian.P. S. (2013), Perilaku Keorganisasian, Balai Pustaka, Jakarta

Sirait, S. (2019). Motivasi sebagai faktor peningkatan kinerja kepolisian. Jurnal Ekonomi dan Bisnis (EK dan BI), 2(1), 167-177.

Sudarmadji. (2016). Manajemen SDM. Yogyakarta: BPFE.

Tjokrowinoto. (2013). Profesionalisme Kerja Organisasi Publik, Rineka Cipta, Jakarta

Wahimurni. (2017). Metodelogi Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Wahjudin, L. (2017). FUNGSI Sat Intelkam Dalam Upaya Deteksi Dini Konflik Horizontal Antar Umat Beragama Di Wilayah Hukum Polrestabes Bandung. Jurnal Sosial Politik Unla, 22(1), 77-93.

Walangitan, C. S., Pangemanan, S., & Singkoh, F. (2020). Kualitas Pelayanan Surat Keterangan Catatan Kepolisian Dan Dampak Terhadap Masyarakat Di Kepolisian Resort Minahasa Utara. Jurnal Eksekutif, 2(5).

Wibowo, E., & Triputro, R. W. (2022). Implementasi 3 Pilar Sinergis Keamanan dan Ketertiban Masyarakat Harmonis. Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa, 3(1), 54-73.