Literasi Keuangan Syariah Pada Pendidikan Dasar: Tinjauan Teoritis Dan Empiris
DOI:
https://doi.org/10.32670/ecoiqtishodi.v1i2.174Keywords:
Literasi, Keuangan Syariah, Pendidikan DasarAbstract
Mini riset ini bertujuan untuk menguji Literasi Keuangan Syariah pada Pendidikan Dasar.
Studi ini menggunakan deskriptif-kualitatif dengan metode studi literatur. Hasil analisis
menyatakan bahwa literasi keuangan syariah dalam masyarakat mayoritas mulsim indonesia
masih rendah sehingga harus dimulai dari pendidikan dasar.
References
Arin Setiyowati, Dian Lailatullailia. 2020. Literasi Keuangan Syariah Melalui Media
Edukatif Untuk Anak Usia Sekolah Dasar Di SD Muhammadiyah Surabaya.
Jurnal Pengabdian Masyarakat HUMANISM Vol.1 No. 1.
Depdiknas. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaaan Nomor: 81A th. 2013
Lamp. II. Jakarta: Wipress. 2006.
Depdiknas. Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan, nomor 57 tahun 2014
tentang Kurikulum 2013 Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah. Jakarta: Wipress.
Depdiknas. Undang-undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang SISDIKNAS. Jakarta:
Wipress. 2006.
M.Asyhad, Wahyu Agung Handono. 2017. Urgensi Literasi Keuangan Syariah Pada
Pendidikan Dasar. Jurnal Studi Islam Volume 13, Nomor 01.
OJK (Otoritas Jasa Keuangan). Literasi, Edukasi, dan Inklusi Keuangan. Jakarta:
Direktorat Literasi dan Edukasi. 2014.
OJK (Otoritas Jasa Keuangan). Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan. 02
Januari 2016.
Pusat Bahasa Depdiknas. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. 2008.
Salmah Said, Andi Muhammad Ali Amiruddin, 2017. Literasi Keuangan Syariah di
Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (Studi Kasus UIN Alauddin Makasar).
Jurnal Studi Islam Al-Ulum, Vol. 17. No.1.
Sundjaja Ridwan S. dan Inge Barlian. 2003. Manajemen Keuangan 1, Edisi kelima.
Jakarta: Literata Lintas Media
Tanpa Nama. Bisnis Bank Syariah 2017 Berpeluang Terus Melonjak, Ini Alasannya.
Republika.co.id. 18 January 2017
Wahyu Busyro, Abunawas, Rika Septianingsih, Mohd. Ario Wahdi Elsye, 2018.
Literasi Keuangan Syariah Bagi Guru Dan Siswa Madrasah Aliyah
Muhammadiyah. Jurnal Pengabdian Untuk Mu NegeRI, Vol.2. No.1
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2020 Tedy Tedy, Syamsu Yusuf
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.